Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara membuat nilai terbilang dengan bahasa pemrograman c#

Assalamu'alaikum wr.wb
teman -teman, kali ini saya akan share sedikit ilmu tentang membaca nilai atau nilai terbilang. jadi nilai yang awalnya angka biasa, kemudian kita tulis dengan text. misal 120 kita baca seratus dua puluh. nah itu yang akan saya bagikan dalam kesempatan ini.
untuk dapat memulainya, kita perlu software Visual Studio. visual studio sendiri merupakan IDE dari microsoft untuk bahasa pemrograman tertentu. salah satunya c#. oke langsung saja saya tunjukan. berikut tutorialnya

1. buka visual studio. pada menu file pilih new -> pilih project
2. pilih windows classic desktop, lalu pilih windows form aplication


 
                                 Ket : pada kolom name. ganti sesuai keinginan


3. setelah itu, pada menu sebelah kanan, pilih Form 1. double klik saja. kemudian di desain seperti digambar dibawah ini

Keterangan :
kotak putih diatas adalah TextBox, ganti nama menjadi txtAngka
button yang bertuliskat "TERBILANG" ganti nama menjadi btnMulai
kotak putih yang bawah, gunakan rictTextBox, ganti nama menjadi txtTerbilang
button yang bertuliskan "refresh", ganti nama menjadi btnRefresh


4. setelah selesai, double klik pada, lalu buat fungsi baru. copas saja script dibawah ini



private void tesAngka(string angka)
        {
            for (int i = 0; i < angka.Length; i++)
            {
                bilangan = "";
                jumlah = "";
                jumlahAngkaKanan = 0;

                if (angka.Substring(i, 1) != "0")
                {
                    jumlahAngkaKanan = (angka.Length - 1) - i;
                    if (angka.Substring(i, 1) == "1")
                    {
                        try
                        {
                            if (jumlahAngkaKanan == 1 || jumlahAngkaKanan == 4 || jumlahAngkaKanan == 7)
                            {
                                if (angka.Substring(i + 1, 1).Equals("1"))
                                {
                                    jumlah = "sebelas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "2")
                                {
                                    jumlah = "dua belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "3")
                                {
                                    jumlah = "tiga belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "4")
                                {
                                    jumlah = "empat belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "5")
                                {
                                    jumlah = "lima belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "6")
                                {
                                    jumlah = "enam belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "7")
                                {
                                    jumlah = "tujuh belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "8")
                                {
                                    jumlah = "delapan belas ";
                                }
                                else if (angka.Substring(i + 1, 1) == "9")
                                {
                                    jumlah = "sembilan belas ";
                                }

                                i = i + 1;
                                jumlahAngkaKanan = (angka.Length - 1) - i;
                            }
                            else if (jumlahAngkaKanan % 3 == 0 && jumlahAngkaKanan != 6)
                                jumlah = "se";
                            else
                                jumlah = "satu ";
                        }
                        //}
                        catch
                        {
                            jumlah = "satu ";
                        }


                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "2")
                        {
                            jumlah = "dua ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "3")
                        {
                            jumlah = "tiga ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "4")
                        {
                            jumlah = "empat ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "5")
                        {
                            jumlah = "lima ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "6")
                        {
                            jumlah = "enam ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "7")
                        {
                            jumlah = "tujuh ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "8")
                        {
                            jumlah = "delapan ";
                        }
                        else if (angka.Substring(i, 1) == "9")
                        {
                            jumlah = "sembilan ";
                        }
                    }
                    if (jumlahAngkaKanan == 1 || jumlahAngkaKanan == 4 || jumlahAngkaKanan == 7)
                        bilangan = "puluh ";
                    else if (jumlahAngkaKanan == 2 || jumlahAngkaKanan == 5 || jumlahAngkaKanan == 8)
                        bilangan = "ratus ";
                    else
                        bilangan = "";
                    try
                    {
                        if (angka.Substring(i + 1, 1).Equals("0")&& jumlahAngkaKanan %3!=0)
                        {
                            jumlahAngkaKanan = jumlahAngkaKanan - 1;
                        }
                    }
                    catch { }
                    if (jumlahAngkaKanan == 3 )
                        bilangan2 = "ribu ";
                    else if (jumlahAngkaKanan == 6)
                        bilangan2 = "juta ";
                    else if (jumlahAngkaKanan == 9)
                        bilangan2 = "milyar ";
                    else
                        bilangan2 = "";
                    //}
                    txtTerbilang.Text += jumlah + "" + bilangan+""+bilangan2;
            }
        }

5. jika sudah, panggil di btnMulai


tesAngka(txtAngka.Text);


6. pada btnRefresh, double klik, dan masukkan code dibawah ini


txtAngka.Text = "";
txtTerbilang.Text = "";

7. dan terakhir, pada bagian atas, tepat diatas public Form1(). kita buat variabel global.


string bilangan;
string bilangan2;
string jumlah;
int jumlahAngkaKanan = 0;


8. Run program. kemudian lihat hasilnya \

demikian artikel saya yang membahas tentang "Membuat nilai terbilang" dengan bahasa pemrograman c#, memang sedikit ada bug. tapi tak masalah lah jika hanya untuk latihan. program diatas hanya berisi seputar logika dengan percabangan dan perulangan. jadi tidak perlu dengan database dulu. terimakasih atas kunjungannya :)

Post a Comment for "Cara membuat nilai terbilang dengan bahasa pemrograman c#"